Rabu, 08/05/2024 20:48 WIB
TAG : Transmigrasi
  • Mendes PDTT Minta Pemda Turut Berikan Pendampingan Kepada Pemdes

    Selasa, 12/06/2018 10:10 WIB

    Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Eko Putro Sandjojo meminta Pemerintah Daerah Kabupaten/kota turut memberikan pendampingan dan penyuluhan kepada aparat desa dalam membantu mengelola dana desanya dengan baik

  • Kemendes PDTT Buka Jalur Jalan di Perbatasan Negara

    Sabtu, 23/06/2018 09:05 WIB

    Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) melalui Direktorat Jenderal Pengembangan Daerah Tertentu (Ditjen PDTu) pada Direktorat Pengembangan Daerah Perbatasan (Dit PDP) tengah melaksanakan fasilitasi pembangunan jalan perbatasan di Desa Long Umung – Wa Yagung Kecamatan Krayan Timur Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara

  • Dana Desa Serap Hampir 5 Juta Tenaga Kerja Lokal

    Selasa, 04/09/2018 09:05 WIB

    Plt Dirjen Pembangunan Kawasan Perdesaan (PKP) Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) Herlina Sulistyorini menjelaskan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo pada tahun 2018 meminta agar pengunaan dana desa dilakukan secara swakelola atau padat karya tunai dengan memberikan upah sebesar 30 persen dari nilai proyek kepada tenaga kerja lokal

  • 149 Triliun Dana Desa Telah Dikucurkan

    Selasa, 24/07/2018 11:06 WIB

    Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) telah mengklaim penyaluran dana desa sejak digulirkannya pada 2015 hingga tahap kedua tahun 2018 telah tersalurkan senilai total Rp 149,31 triliun

  • Kemendes PDTT Berharap Desa di Malinau jadi Desa Mandiri

    Sabtu, 14/07/2018 16:15 WIB

    Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) mengapresiasi langkah yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malinau dengan program-program unggulannya yang diharapkan program unggulan Pemkab Malinau sinergi dengan program unggulan Kemendes PDTT

  • Dirjen PPMD Kemendes PDTT Kagumi Wisata Cibulan

    Jum'at, 01/06/2018 14:15 WIB

    Direktur Jenderal Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa (PPMD), Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) Taufik Madjid melakukan kunjungan peninjauan ke lokasi wisata Cibulan, Kuningan, Jawa Barat pada Kamis (31/5)

  • Kemendes PDTT Serahkan Bantuan untuk Korban Gempa Lombok

    Minggu, 12/08/2018 11:39 WIB

    Bantuan kemanusiaan terus mengalir untuk korban bencana gempa di Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Tidak ketinggalan para pejabat dan pegawai di lingkungan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDT) turut bergerak cepat membantu korban gempa di Pulau Seribu Mesjid tersebut

  • Lakukan Pencegahan Praktik Korupsi Menteri Desa Siap Kerjasama Dengan KPK

    Selasa, 14/08/2018 19:35 WIB

    Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) siap berkoordinasi dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait keinginannya untuk bekerja sama dalam melakukan pencegahan praktik korupsi di setiap unit kerja di lingkungan Kemendes PDTT

  • Itjen Kemendes PDTT Beri Penghargaan kepada Unit Kerja Berprestasi

    Rabu, 15/08/2018 13:19 WIB

    Penghargaan tersebut masing-masing diberikan kepada Dirjen PKP dalam laporan keuangan terbaik Tahun 2017, Dirjen PPMD dalam kategori tingkat penyelesaian tindak lanjut hasil pemerikasan dengan progres terbaik satker pusat, Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Aceh 

  • Kemendes PDTT Berikan Anugerah Transmigran Teladan 2018

    Rabu, 15/08/2018 19:25 WIB

    Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) memberikan penghargaan kepada para transmigran teladan dan pembina permukiman transmigran teladan