Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto ingin memangkas 10% dari APBN-P 2016 yang sudah disepakati bersama Komisi VI DPR sebesar Rp2,89 triliun.
Indonesia bidik kerja sama sektor industri pertahanan dengan Republik Ceko
Industri nasional mampu memenangi pasar MEA karena populasi ASEAN serta ekonominya didominasi oleh Indonesia
Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto meminta ketiga BUMN tersebut dapat melaksanakan tugas segera dengan memaksimalkan peran IKM dalam memproduksi cangkul.
Pameran motor terbesar di Tanah Air, Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2016 resmi dibuka hari ini oleh Menteri Perindustrian Republik Indonesia, Airlangga Hartarto, di Jakarta Convention Center.
Hartarto dianggap sebagai sosok penting di sektor industri nasional.
Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto dinilai telah melecehkan profesi petani. Hal itu terkait pernyataan yang menyebut jika upah pekerja di pabrik lebih tinggi daripada bekerja di sawah.
Alasan Pertama, kata Fayakhun, Airlangga sosok yang sangat familiar dengan dunia teknologi informasi.
Airlangga Hartarto diyakini dapat menyelamatkan Partai Golkar dari kehancuran. Untuk itu, Airlangga digadang-gadang untuk maju sebagai ketua umum (Ketum) Partai Golkar menggantikan posisi Setya Novanto.
Ketiganya sepakat mengusulkan Menteri Perindustrian Kabinet Kerja, Airlangga Hartarto sebagai ketua umum Partai Golkar menggantikan Setya Novanto.