Fraksi Partai Demokrat DPR RI menggelar doa bersama untuk kesembuhan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Aula Gedung Serbaguna Rumah Jabatan Anggota (RJA) DPR RI, Kalibata, Rabu (10/11).
Saya selalu mendoakan Pak SBY selalu sehat dan tentu juga penyakit yang dialaminya segera sembuh. Ya berharap Pak SBY sehat selalu
SBY masih berada dalam tahapan (stadium) awal.
Dengan adanya pernyataan yang tidak bertanggung jawab, maka semakin membuat hubungan yang kurang harmonis antara Bu Mega dengan SBY semakin tambah runyam.
Atas nama demokrasi semakin jauh dari logika akal sehat dan kebenaran, bolak balik fakta, dan siasat jahat melalui jalan hukum. Berhentilah membegal demokrat.
Peran ulama sangat penting bagi Partai Demokrat dan Pak SBY. Pak SBY sering mengingatkan kepada kadernya jangan lupakan ulama.
Kalau tak mau kerja, minimal jangan membuat situasi keruh
Skandal korupsi proyek Hambalang sudah selesai. Kasus yang menjerat mantan Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum dan Bendahara Umum Partai Demokrat, Muhammad Nazaruddin sudah diproses hukum secara terbuka.
Ada jeda waktu hampir 11 bulan Anas baru diproses sejak dijadikan tersangka
Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) jangan asal menuding pemerintah terkait dengan persoalan internal partai tersebut.