Kalangan dewan mengingatkan pemerintah dalam hal ini Kementerian ESDM untuk segera membahas pembagian alokasi subsidi gas elpiji 3 Kilogram di setiap daerah.