Perusahaan konstruksi itu diketahui berdomisili dan biasa menggarap proyek di Jambi.
Zumi ditahan di rumah tahanan yang berada di gedung KPK, Jl HR Rasuna Said, Kav C1, Jaksel.
PLTMH di Jambi merupakan salah satu aspek pendukung pengentasan kemiskinan berbasis Zakat dan mengurangu kesenjangan pembangunan di daerah tersebut.
Febri menegaskan, surat panggilan yang dikirimkan penyidik telah diterima pihak Zumi Zola.
Tak memenuhi panggilan, Zumi malah mengajukan penundaan pemeriksaan. Permohonan penundaan itu disampaikan Zumi melalui tim kuasa hukumnya.
Febri enggan berandai-andai apakah penyidik akan menjebloskan yang bersangkutan usai menjalani pemeriksaan.
Basaria enggan berspekulasi mengenai waktunya. Sebab, katanya, hal itu akan dikoordinasikan dengan tim penyidik
Selain Supriyono, KPK juga menjerat sejumlah pihak dalam kasus ini.
Zumi milih merespon pertanyaan awak media dengan tersenyum sembari berjalan menuju mobil yang ditumpanginya.
Sebelumnya, Wakil Ketua KPK Basaria Panjaitan mengisyaratkan soal penahanan terhadap Zumi Zola.