Inpago 9 merupakan salah satu varietas inbrida padi gogo yang dikhususkan untuk lahan kering.
Kementerian Pertanian memperkenalkan benih varietas unggul yang tahan hama dan berprovitas tinggi kepadi petani di desa Karekhel, yang merupakan desa mandiri benih.
Dalam periode Amran Program bantuan benih padi sangat meningkat, baik peningkatan jumlah serta jenis varietasnya dengan varietas unggul baru yang lebih baik daripada varietas yang biasa ditanam petani
Padi tahun ini sangat ditentukan oleh kesuksesan Luas Tambah Tanam (LTT) pada Oktober 2017 hingga Maret 2018.
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan produksi dan produktifitas tanaman padi untuk PAJALE
Menteri yang dijuluki Bapak Jagung itu mengatakan, stok beras saat ini sekitar 1,8 juta ton berada di Gudang Bulog.
Pandangan masyarakat, Petani hanya sekedar menanam padi, memanen dan berkotor - kotoran yang orientasinya hanya sekedar produksi. Hal itu membuat kaum muda masa kini enggan untuk menjadi Petani.
Ayahnya adalah seorang petani yang biasa menanam padi, cengkeh, kopi, dan jenis tanaman lainnya. Sebagai anak petani, Zulkifli Hasan mengakui kalau dirinya biasa menggembalakan kerbau.
Dengan menggunakan alat ini, proses pengeringan padi hanya berlangsung selama sejam tanpa mengurangi nilai gizi dan struktur gabah.
Andi Amran Sulaiman telah fokus mewujudkan swawembada pangan komoditas padi, jagung, cabai, bawang merah, sapi, kedelai dan lainnya serta meningkatkan kesejahteraan petani.