Kontribusi HKTI dalam membangun pertanian sangatlah besar, terutama dalam melakukan konsolidasi dan membantu para petani untuk meningkatkan produktivitas dan sumber daya manusia yang berkualitas.
Sektor pertanian sejauh ini mampu memberi jawaban dan solusi pasti atas keterpurukan ekonomi di tengah pandemi
Pemerintah harus selektif dalam melakukan pemangkasan anggaran. Jangan sampai, pengurangan tersebut justru membuat suasana menjadi semakin tak terkendali.
HKTI bekerjasama dengan Mercantile Athletic Club (MAC) memberikan bantuan sejumlah paket makanan dan sekaligus membuka posko HKTI Peduli guna membantu menanggulangi virus Covid-19.
Sudah waktunya bagi Petani sektor pangan dan pelaku pertanian hortikultura di Indonesia merambah pasar internasional.
Sekedar diketahui dalam diskusi ini terjadi sedikit perdebatan antara Direktur Pengadaan Bulog dengan wacana, Andreas terkait data stok yang ada di Bulog saat ini.