China, tempat virus pertama kali terdeteksi pada akhir 2019, memuncaki daftar penghitungan suntikan vaksin covid terbanyak dunia dengan lebih dari 1,65 miliar suntikan diberikan di seluruh negeri
China menyatakan niatnya untuk meningkatkan keterlibatannya dalam upaya mediasi untuk menyelesaikan konflik Israel-Palestina
China dan Iran, keduanya dikenai sanksi AS, menandatangani perjanjian kerja sama 25 tahun
Saudi Aramco akan memastikan keamanan energi China tetap menjadi prioritas tertinggi selama 50 tahun ke depan dan seterusnya karena sumber energi baru dan yang ada berjalan paralel untuk beberapa waktu.
Pemerintah ibu kota China, Beijing, melaporkan kasus flu burung H5N8 di sebuah taman.
Dengan upaya bersama dari China dan Rusia, jumlah kegiatan yang dijadwalkan untuk diadakan di bawah Tahun Inovasi Ilmiah dan Teknologi telah melebihi 1.000
China bersedia untuk meningkatkan kerja sama yang saling menguntungkan dengan Belanda dan berkontribusi pada pemulihan ekonomi global.
Sampel sayap ayam beku yang diimpor ke kota Shenzhen di China selatan dari Brasil dinyatakan positif virus corona baru atau covid-19.
China sedang mencoba mengubah Taiwan menjadi Hong Kong lain, saat dia bertemu dengan seorang pejabat senior AS yang melakukan perjalanan diplomatik bersejarah
Yi menekankan bahwa negaranya menolak rencana Israel dan menyerukan untuk menciptakan negara Palestina yang berdaulat