Sebelumnya Komisi Pemberantasan Korupsi dikabarkan melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) terhadap seorang anggota DPR RI.
KPK juga akan mendalami dugaan pemberian uang kepada anggota DPRD lainnya berdasarkan fakta yang muncul dalam sidang Presiden Direktur PT Agung Podomoro Land Ariesman Widjaja
Anggota DPR dan para pakar menguliti RUU Keamanan Nasional. Dihantui kembalinya TNI dalam urusan keamanan dan ketertiban
Selain Rinto, KPK juga memanggil staf ahli anggota DPR Iqbal, Sekretaris Jenderal DPR Winantuningtyas Titi dan Kepala Cabang Bank Mandiri Neny Tritana.
Nikita Mirzani digosipkan dekat dengan anggota DPRD Suawesi Utara dari Fraksi PDI-P, Marvel Dicky Makagansa.
Hakim menilai, Ariesman terbukti bersalah melakukan suap kepada kepada bekas Anggota DPRD DKI, Mohamad Sanusi sebesar Rp 2 miliar
Hakim yakin pemberian uang itu dalam kapasitas Sanusi sebagai anggota DPRD DKI Jakarta
Politikus Partai Demokrat Ruhut Sitompul akan mengundurkan diri sebagai anggota DPR setelah ditunjuk sebagai juru bicara tim pemenangan pasangan Ahok-Djarot di Pilkada DKI Jakarta.
Pihak yang tertangkap adalah anggota DPRD berinisial S dan seorang pejabat pada Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Kebumen berinisial SW
Anggota DPRD Kebumen dan PNS Dinas Pariwisata Kebumen itu diinformasikan berinisial S dan SW