Pemerintahan Trump merencanakan aturan baru dengan menjadikan isu bahaya dari pandemi virus corona baru atau covid-19 sebagai pembenaran
Seorang pencari suaka dari Rusia ditembak mati di kota Austria Gerasdorf di dekat ibu kota Wina.
Taiwan mendirikan kantor untuk membantu orang-orang yang ingin melarikan diri dari Hong Kong, pasca China memberlakukan Undang-Undang Keamanan Nasional pada Selasa (30/6).
Turki bukan dan tidak akan menjadi penjaga perbatasan untuk Uni Eropa atau kamp bagi pencari suaka
Para pencari suaka termasuk 25 warga Afghanistan, 22 Kongo, dan satu orang Iran.
Badan pengungsi Perserikatan Bangsa-Bangsa mengatakan bahwa Yunani tidak memiliki hak untuk berhenti menerima permohonan suaka
Pemerintahan Trump membuat kesepakatan serupa dengan Honduras dan El Salvador tahun lalu .
Nielsen mengatakan, AS akan mengurangi migrasi ilegal dengan menyingkirkan salah satu penyebab utama.
Toronto akan menampung 800 pencari suaka di asrama perguruan tinggi. Namun setelah Agustus perlu rencana kontinjensi baru
Aparat kepolisian setempat diberitakan AFP mengatakan, sekitar 40 pencari suaka membakar dua tenda pengungsi yang didirikan oleh lembaga bantuan kemanusiaan, serta tempat sampah di kamp Souda sebagai protes atas lambatnya proses pemberian suaka.