AS telah memimpin kecaman atas pengambilalihan kekuasaan oleh militer pekan lalu yang mengganggu transisi rapuh menuju demokrasi di mana kekuasaan dibagi dengan pemerintah sipil.
Angkatan bersenjata Sudan berkomitmen untuk melestarikan prinsip-prinsip revolusi bukan untuk mencoba melakukan kudeta terhadap Pemerintah.
Tawaran Hamdok datang dalam kerangka kepresidenannya di IGAD, sebuah kelompok yang mencakup Kenya, Ethiopia, Uganda, Djibouti, Sudan, Uganda dan Somalia, kata pernyataan itu.
Sudan kecewa dengan hasil normalisasi hubungan dengan Israel dan mengeluhkan kurangnya investasi di bidang pertanian dan teknologi.
Sudan membatalkan undang-undang yang memboikot Israel yang diberlakukan sejak memperoleh kemerdekaan dari Inggris.
Sebuah forum diadakan di Khartoum pada Minggu untuk mendukung normalisasi hubungan antara Sudan dan Israel, yang merupakan langkah pertama di negara tersebut.
Pernyataan itu meminta media untuk memastikan akurasi dan objektivitas dalam pemberitaan, serta kredibilitas sumber berita.
Aliansi pemberontak utama Sudan menyetujui kesepakatan damai dengan pemerintah yang bertujuan untuk mengakhiri konflik selama 17 tahun
proyek yang telah membentuk aplikasi ponsel pintar bernama Corona SAFE akan membantu mengatasi kekurangan pengujian massal di negara itu
Pihak berwenang Sudan di Darfur barat menangkap sedikitnya 122 orang, termasuk delapan anak-anak