Diposisi setelah Indonesia, ada Amerika Serikat (11.280), Kongo (9.400), Ethiopia (9.020), dan Bangladesh (8.370).
Konflik di sepanjang perbatasan wilayah Oromia dan Somalia di Ethiopia diperkirakan dapat memisahkan sebanyak 14.000 anak-anak dari keluarga mereka.
Direktur eksekutif Dana Anak-anak Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNICEF), Henrietta H. Fore mengatakan, Sudan Selatan terancam kehilangan satu generasi emas akibat minimnya pendidikan.
Berdasarkan atas resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, pasokan atau kegiatan badan kemanusiaan dikecualikan dari sanksi itu.
Penurunan terbesar selama dekade terakhir terjadi di Asia Selatan, terjadi penurunan drastis dari 50 persen menjadi 30 persen, sebagian besar karena kemajuan di India
Stunting Summit menjadi momentum bagi pemerintah Indonesia untuk mencanangkan intervensi penurunan stunting.
Sejak konflik meletus di timur laut Nigeria hampir sembilan tahun silam, setidaknya 2.295 guru tewas dan lebih dari 1.400 sekolah hancur
Rafiu Ajakaye
Menurut laporan, UNICEF, sekitar 3,7 juta anak-anak berusia antara tujuh dan 17 tahun, atau 44 persen, tidak bersekolah. Sekira 2,7 juta anak perempuan dari angka tersebut.
Fore menilai bahwa peperangan brutal di Yaman akan menyeret negara tersebut ke tepi jurang
Badan perlindungan anak PBB desak komunitas internasional untuk meningkatkan bantuan bagi pengungsi Suriah.