Republik Islam Iran mengatakan, kesabarannya juga berakhir setelah Eropa gagal melindungi Iran dari efek sanksi.
Sekitar USD1 miliar sudah diinvestasikan di sektor penambangan dan produksi tembaga di provinsi Azerbaijan Timur, pusat industri dan bisnis di dekat perbatasan Iran-Turki.
Perang hanya akan berakhir melalui pemberantasan terorisme.
Iran sudah berulang kali mengumumkan bahwa mereka tidak pernah meluncurkan dan tidak akan pernah melakukan perang. Namun, akan menanggapi setiap agresi dari negara musuh.
Beberapa tugas rumah yang menunggu Grossi, di antaranya polemik kesepakatan nuklir Iran 2015, yang nasibnya masih diragukan setelah penarikan AS secara sepihak dari perjanjian multilateral dan kegagalan Eropa untuk memenuhi akhir dari perundingan.
Tindakan hukuman Washington secara drastis menghambat kemampuan Iran untuk menyediakan obat-obatan yang dibutuhkan pasiena.
Senjata itu diyakini pernah digunakan untuk menargetkan program energi nuklir Republik Islam Iran.
Departemen Keuangan AS mengumumkan sudah menciptakan mekanisme kemanusiaan baru untuk memastikan pengiriman makanan dan obat-obatan dapat terus dikirim ke Iran.
Rouhani menekankan bahwa Iran sudah berhasil membalas upaya Washington untuk menargetkan Teheran melalui sanksi ekonomi dan tekanan regional.
Iran selalu siap mengembangkan kerja sama maritim dengan Azerbaijan di lembah Kaspia sehubungan dengan eksplorasi (sumber daya bawah laut) dan (perlindungan) lingkungan