"Belum apa-apa sudah mengancam akan serbu KPU, melakukan people power. Sepertinya bagi 02 kekalahan di depan mata, maka sampai jauh berfikir untuk mengerahkan massa ke KPU. Itu gambaran pesimisme banget," ujar Ahmad Iman.
"Mungkinkah people power terjadi? Jawabannya, tidak mungkin. Karena persyaratannya belum terpenuhi," ujar KH As`ad Said Ali.
Adanya seruan people power dinilai cukup berbahaya bagi persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia. Sebab, pada dasarnya people power sudah terjadi pada saat Pemilu.
Terkait dugaan kasus makar atau people power, pengacara Eggi Sudjana berhalangan hadir memenuhi panggilan Polda Metro Jaya.
Teroris Jaringan JAD Lampung memiliki rencana untuk melakukan aksinya pada gerakan people power yang sempat ramai dibicarakan.
"Kita sama-sama menjaga situasi tetap aman dan damai. Jika ada keberatan gunakan jalur laporan yang telah disediakan undang-undang. Semua ada aturan mainnya. People power jangan digunakan melawan konstitusi," tegas Lukman Edy.
"People power itu satu gerakan yang dilakukan secara masif dan administratif dalam bentuk pengerahan massa yang sebenarnya tujuannya tidak mempercayai lembaga-lembaga atau instrumen-instrumen negara yang diatur oleh UU," ujar Karding.
Aparat keamanan gabungan TNI dan Polri yang terus melakukan mobilisasi dan langkah-langkah persuasif terkait wacana people power atau revolusi menjadi bukti bahwa keamanan nasional dan ketertiban umum terjaga.
Kata Habib Sholeh, people power justru berlawanan dengan jihad, karena bertentangan dengan upaya membangun Islam Rahmatan Lil Alamiin di Indonesia.
"People power dalam bentuk menurunkan massa ke jalan untuk menolak hasil Pemilu, apalagi jika dilajukan sebagai pembangkangan terhadap pemerintahan yang sah, adalah langkah inkonstitusional," ujar Koordinator FPPDK Rahmat Ali Mony.