Permintaan tersebut diajukan menyusul adanya kecurigaan terhadap pemerintah Suriah, terkait penggunaan metode ilegal untuk menghalau pemberontak.
Kementerian Luar Negeri Prancis mengimbau kepada media mereka untuk tidak pergi ke Suriah karena eskalasi pertempuran yang terus meningkat
Erdogan kepada Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan, menghentikan serangan rezim terhadap warga sipil di Ghouta Timur dan Idlib, Suriah.