Terkait sumbangan konkrit para profesor diaspora, Profeor Etin Anwar mendesak pemerintah membuat tahapan jelas untuk memanfaatkan profesor diaspora ini untuk kemajuan bangsa.
Pemerintah dan rakyat Indonesia mengharapkan Diaspora Indonesia dapat berkontribusi dalam pembangunan Indonesia.
Milarder Indonesia di Jepang Mahmudi Fukumoto siap menyumbangkan donasi besar, namun jumlahnya masih dirahasiakan.
Bukan hanya merestui serta menyambut gembira prakarsa Ceknricek. com, BJ Habibie mendiskusikan banyak hal dengan Fikar.
Pemerintah berencana menarik akademisi Indonesia yang berkarir di luar negeri kembali ke Indonesia.
Keinginan Indonesia menjadi negara yang maju, adil, dan makmur, juga menjadi harapan bagi orang-orang Indonesia yang tinggal di luar negeri (Diaspora).
Sebagai bukti dari kepedulian masyarakat Diaspora Indonesia, mereka akan menggelar Conference of Indonesian Diaspora Youth 2018
Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Eko Putro Sandjojo mengajak diaspora Pulau Kisar untuk bergotong royong membantu majukan daerah. Hal tersebut disampaikan saat menjadi keynote speaker pada Festival Foto dan Film Kisar Forever Island di Hotel Borobudur, Jakarta, Minggu (5/8)
Diharapkan dengan adanya pengangkatan tersebut, para diaspora mampu memberikan sumbangsih, dalam rangka meningkatkan kualitas perguruan tinggi dalam negeri