Ketua DPR RI Puan Maharani menyatakan, segera mengirim surat kepada Presiden Jokowi terkait usulan tiga nama calon anggota Dewan Pengawas Lembaga Pengelola Investasi (LPI).
LPI didirikan untuk memperkuat kapasitas pembiayaan pembangunan nasional, yang dikelola secara korporasi dan profesional.
Ketua DPR RI Puan Maharani memimpin DPR bertemu dengan Panitia Seleksi (Pansel) Anggota Dewas LPl yang diketuai oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati.