Mengenal Angin Santa Ana, Pemicu Kebakaran Hebat di California. Angin Santa Ana adalah fenomena atmosfer yang sering terjadi di California Selatan, terutama pada musim gugur hingga awal tahun.