
Franda dan Samuel saat gelar Baby Shower (Foto: Instagram/Franda)
Jakarta - Kebahagiaan pasangan selebriti Franda dan Samuel Zylgwyn akhirnya bertambah lengkap dengan kehadiran buah hati yang lahir pada hari Minggu lalu (29/4) di Jakarta.
Bayi perempuan mungil pertama mereka dinamakan Zylvechia Ecclesie Heckenbücker. Hal itu dikatakan Franda melalui akun Instagramnya yang memuat foto bayi mereka.@frandaaa87: Welcoming our beautiful little angel...~ Zylvechia Ecclesie Heckenbücker ~
.
Born on April 29, 2018
At 7.20 a.m
.
“He has made everything beautiful in its time” - Ecclesiastes 3:11 ๐๐ป
Baca juga :
Tujuh Tips Cegah Kanker Payudara Sejak Dini
@Vigatie: Selamat mueee.. semoga semua keluarga selalu terberkati & bahagia dgn hadirnya Zylvechia โกโก@rezaraisya: Congrats abang rangga @samuel_zylgwyn atas kelahiran putri pertama nya ๐ ikut bahagia aku sebagai seorang mamah muda.
Tujuh Tips Cegah Kanker Payudara Sejak Dini
franda samuel bayi perempuan