
Presiden Jokowi dan Ketua DPR Setya Novanto
Jakarta - Setelah kembali menjabat sebagai Ketua DPR, Setya Novanto (Setnov) berjanji akan meningkatkan hubungan antara parlemen dengan lembaga tinggi negara khususnya Presiden Jokowi.
Setnov menyampaikan, peningkatan hubungan dengan Presiden Jokowi dalam rangka memperkuat sistem presidensiil. Untuk itu, Ia berjanji akan menjalankan amanah tersebut guna kepentingan bangsa dan negara."Kami juga akan meningkatkan hubungan yang lebih produktif dengan lembaga tinggi negara yang lain khususnya dengan Presiden Republik Indonesia," kata Setnov, dalam pidatoya di rapat peripurna DPR, Jakarta, Rabu (30/11).Baca juga :
Ini Kata Jokowi soal Pernyataan Agus Rahardjo
Untuk itu, Setnov meminta dukungan dari seluruh anggota dewan serta doa dan dukungan dari seluruh rakyat Indonesia. "Saya bersama pimpinan DPR yang lain akan bekerja keras menjalankan amanah ini sesuai dengan harapan rakyat," tuturnya.
Ini Kata Jokowi soal Pernyataan Agus Rahardjo
Baca juga :
Ini Kata Jokowi soal Pernyataan Agus Rahardjo
KEYWORD : Ini Kata Jokowi soal Pernyataan Agus Rahardjo
Rebutan Ketua DPR Setya Novanto