
Sebuah mobil yang diserang kelompok bersenjata di kampus Ohio State University (OSU), Amerika Serikat pada Senin (29/11), tidak ada warga negara yang menjadi korban.
Jakarta - Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di Chicago menyatakan, insiden penyerangan bersenjata di kampus Ohio State University (OSU), Amerika Serikat pada Senin (29/11), tidak ada warga negara Indonesia yang menjadi korban.
"Sejauh ini tidak ada laporan bahwa terdapat korban WNI dalam insiden penyerangan (di kampus OSU) itu," tulis KJRI dalam siaran persnya, Selasa (30/11).KJRI di Chicago telah berkomunikasi dengan perwakilan WNI termasuk mahasiswa yang kuliah di OSU untuk memastikan kondisi keamanan para WNI di sekitar lokasi. Dan mengimbau WNI yang berada di Kota Columbus, khususnya para mahasiswa, agar mengikuti arahan pihak berwajib dan pihak kampus melalui situs resmi Ohio State University, https://dps.osu.edu/campus- status.Selain itu, KJRI menyarankan WNI yang mengalami situasi darurat untuk segera mendapatkan penanganan dengan menghubungi nomor layanan darurat AS, 911, dan juga dapat menghubungi hotline perlindungan WNI di KJRI Chicago pada nomor +13125479114.Serangan bersenjata OHIO