Sekjen Partai Demokrat Hinca Panjaitan dilantik menjadi anggota DPR pergantian antar waktu (PAW) menggantikan Rudi Hartono Bangun dari daerah pemilihan Sumatera Utara III.
Sebanyak 12 anggota DPR dilantik sebagai pergantian antar waktu (PAW), dalam sidang Paripurna DPR masa Persidangan V Tahun Sidang 2017-2018, Jakarta, Jumat (18/5)
ICW menduga Harun Masiku dilindungi kelompok tertentu yang memiliki kekuasaan yang besar serta dapat mengontrol Ketua KPK
Simon Petrus diperiksa terkait kasus dugaan suap penetapan anggota DPR RI periode 2019-2024.
Ketua Fraksi PKB DPR RI Jazilul Fawaid menilai gugatan terkait pasal Penggantian Antarwaktu (PAW) anggota DPR ke Mahkamah Konstitusi (MK) tidak tepat atau tidak relevan.
Mantan Kader PDIP Saeful Bahri dikirimi foto oleh Harun Masiku yang sedang mengurus fatwa untuk PAW DPR RI 2019-2024 di MA.