Jumat, Harga Emas Turun ke Rp923.000 per Gram

Jum'at, 19/02/2021 11:05 WIB

Jakarta, Jurnas.com - Harga logam mulia produksi PT Aneka Tambang (Antam) Tbk pada perdagangan Jumat (19/2/2021) mencapai Rp 923.000 per gram atau turun Rp 2.000 dari perdagangan sebelumnya Rp 925.000 per gram.

Sementara untuk harga pembelian kembali (buyback), berada di level Rp798.000 per gram atau turun Rp2.000 dari perdagangan sebelumnya.

Harga buyback adalah harga yang didapat jika pemegang emas Antam ingin menjual emas batangan tersebut.

Harga jual emas tersebut sudah termasuk Pajak Penghasilan (PPh) 22 atas emas batangan sebesar 0,45 persen bagi pemegang Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).

Bagi pembeli yang tidak menyertakan NPWP memperoleh potongan pajak lebih tinggi sebesar 0,9 persen.

Berikut daftar harga emas Antam di Jakarta Pulogadung dalam sejumlah pecahan:

Untuk pecahan 500 gram: Rp 431,820 juta.
250 gram: Rp 216,015 juta.
100 gram: Rp 86,512 juta.
25 gram:Rp 43,295 juta.
10 gram: Rp 8,725 juta.
5 gram: Rp 4,390 juta.
1 gram: Rp 923.000

TERKINI
Sahroni Apresiasi Polda Metro Ungkap Mayat dalam Koper: Hukum Maksimal Pelaku PME 2024, OCBC NISP Hadirkan David Foster, Josh Groban, hingga Afgan Jokowi Kumpulkan Menteri di Istana, Bahas Relokasi Warga Gunung Ruang Bertepatan Hari Pers Internasional, 57 Pemimpin Redaksi Deklarasi ICEC