Berbagai Rintangan Penutupan Penjara Militer AS di Guantanamo Bay

Rabu, 15/09/2021 06:51 WIB

JurnasTV - Rakyat AS baru saja memperingati 20 th, sejak serangan 11 September yang menewaskan hampir 3000 orang dan menyisakan trauma nasional. Tapi salah satu kebijakan merespons ancaman terorisme saat itu, masih mengundang sorotan, yaitu kehadiran penjara khusus tersangka teroris di Guantanamo Bay, Kuba.

TERKINI
Terinspirasi Lagu Taylor Swift di TTPD, Charlie Puth Segera Rilis Single `Hero` Tak Mau Punya Anak, Sofia Vergara Lebih Siap Jadi Nenek Supri FX Certa Kisah Cinta dengan Istri Lewat Single Tetaplah Dalam Pelukanku Raih Nominasi Aktor Terbaik di La La Land, Ryan Gosling Akui Sebuah Penyesalan