Perdana Menteri Jepang Yoshihide Suga mengatakan, diperlukan menopang sistem medis yang masih terbengkalai oleh kasus-kasus serius, meskipun infeksi baru turun dan vaksinasi meningkat.
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, memberikan apresiasi ke sejumlah daerah di Surabaya Raya dan Jabodetabek yang mampu menekan penyebaran Covid-19.
Ketua DPR RI Puan Maharani menyambut baik penurunan level sejumlah daerah dalam pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) terbaru.
Dia mengatakan ada pelonggaran aturan melihat kondisi Corona yang menurun.
Pemerintah turunkan level PPKM beberapa daerah, dari level 4 ke 3.
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, mendukung kembali dibukanya mal dan pusat perbelanjaan dalam perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang berlaku hingga 16 Agustus 2021.
Kami bersyukur meski di tengah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat tetap bisa menyelenggarakan IMX Pekanbaru.
Wakil Ketua Komisi II DPR RI Luqman Hakim meminta pemda untuk memperkuat tim khusus testing dan tracing untuk menekan laju penularan virus Covid-19. Testing dan tracing bisa direalisasikan dengan refocusing anggaran.
Jerry Sambuaga menjajal langsung makan di warung, dengan menerapkan peraturan protokol kesehatan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.