Pelanggan yang tidak memenuhi persyaratan, maka tidak diperkenankan untuk melakukan perjalanan dan tiket akan dikembalikan 100%.
KAI bersama anak usahanya yakni KAI Commuter menyediakan layanan vaksinasi Covid-19 gratis bagi pelanggan dan masyarakat di berbagai stasiun.
Aturan menggunakan KA terbaru mengacu pada Surat Edaran Satgas COVID-19 nomor 17 tahun 2021 tentang Ketentuan Perjalanan Orang Dalam Negeri pada Masa Pandemi COVID-19.
Pemasangan livery khusus peringatan HUT ke-76 Kemerdekaan RI pada kereta api ini sebagai wujud nasionalisme KAI dalam menyediakan konektivitas bagi masyarakat Indonesia.
Khusus perjalanan KA Jarak Jauh di Pulau Jawa, pelanggan juga diharuskan menunjukkan kartu vaksin minimal vaksinasi Covid-19 dosis pertama.
Kegiatan ini hasil kolaborasi antara KAI dengan Kemenhub dan Kemenkes yang menurut saya sangat bagus serta membantu usaha pemerintah untuk percepatan.
Untuk hari ini, Sabtu (3/7) hanya terdapat 11 KA yang berangkat dari Stasiun Gambir dan 11 KA berangkat dari Stasiun Pasar Senen.
Peluncuran 2 KA baru ini kami tujukan untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan sehingga semakin banyak alternatif pilihan bepergian menggunakan kereta api
Juru bicara itu mengatakan kecelakaan itu terjadi ketika Millat Express menuju dari Karachi ke Sargodha, tergelincir sebelum fajar, tumpah ke jalur yang membawa Sir Syed Express dari Rawalpindi ke arah yang berlawanan.
KAI Access memiliki berbagai benefit yang sangat berguna bagi pelanggan setia KAI di antaranya lebih murah, lebih mudah, adanya layanan khusus Premium Member, serta selalu ada inovasi terbaru.