Hussein sebelumnya ditangkap dan dijebloskan ke penjara atas tuduhan menyebarkan berita palsu, dan dianggap telah mencemarkan reputasi Mesir.